Pemanfaatan Strategi Pengajuan Soal Matematika Agar Proses Berpikir Kreatif Siswa Meningkat

Authors

  • agustin patmaningrum

DOI:

https://doi.org/10.69866/dp.v12i2.35

Keywords:

Berpikir Kreatif, Pengajuan Soal

Abstract

Pengajuan soal dapat melatih siswa untuk mengajukan pertanyaan-pertanyaan atau soal-soal yang berkaitan dengan materi yang dipelajari. Pengajuan soal matematika dalam proses pembelajaran dapat digunakan untuk mengetahui proses berpikir kreatif siswa dalam mengajukan soal berserta penyelesaiannya  yang mengarah pada berbagai cara yang lebih bervariasi sesuai dengan proses berpikir yang dimiliki sehingga akan melatih kemampuan berpikir siswa dalam menguraikan berbagai ide dalam menyelesaikan setiap masalah. Proses berpikir kreatif siswa, dapat dilihat dari  kreativitas siswa (dalam aspek kefasihan, fleksibilitas, dan kebaruan) dalam mengajukan masalah matematika. Informasi terhadap aspek produk (kreativitas) dan proses berpikir kreatif akan memberikan gambaran tingkat berpikir kreatif siswa yang berguna bagi perancangan langkah-langkah pembelajaran untuk mendorong dan meningkatkan berpikir kreatif siswa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aziz. Abdul dkk. 2014. Proses Berpikir Kreatif dalam Pemecahan Masalah Matematika ditinjau dari Tipe Kepribadian Dimensi Myer-Briggs Siswa Kelas VIII MTs NW Suralaga Lombok Timur Tahun Pelajaran 2013/2014. Jurnal Elektronik Pembelajaran Matematika ISSN: 2339-1685 Vol.2, No.10, hal 1079-1093, Desember 2014 http://jurnal.fkip.uns.ac.id

Choridah, Tresnawati, Dedeh. 2013. Peran Pembelajaran Berbasis Masalah untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi dan Berpikir Kreatif serta Disposisi Matematis Siswa SMA. InfinityJurnal Ilmiah Program Studi Matematika STKIP Siliwangi Bandung, Vol 2, No.2, September 2013

Patmaningrum, Agustin. 2010. Analisis Kemampuan Mahasiswa dalam Menyelesaikan Tugas Pengajuan Soal Integral (Ditinjau dari Perbedaan Kemampuan Matematika dan Perbedaan Jenis Kelamin). Tesis Pascasarjana UNESA. Tidak Dipublikasikan.

Siswono, T.Y.E.2004. Identifikasi Proses Berpikir Kreatif Siswa Dalam Pengajuan Masalah (Problem Posing) Matematika Berpandu Dengan Model Wallas dan Creative Problem Solving (CPS). Buletin Pendidikan Matematika Volume 6 Nomor 2, Oktober 2004.Prodi Pend. Mat. FKIP UNPATTI Ambon. ISSN: 1412-2278

Siswono, T.Y.E. 2004. Mendorong Berpikir Kreatif Siswa Melalui Pengajuan Masalah (Problem Posing). Makalah disampaikan pada Konferensi Himpunan Matematika Indonesia. Denpasar, Bali. 23-27 Juli 2004.

Saefudin, Aziz, Abdul. 2012. Pengembangan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa dalam Pembelajaran Matematika dengan Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia (PMRI). Al-Bidāyah, Vol 4 No. 1, Juni 2012

Published

2021-10-05

How to Cite

patmaningrum, agustin. (2021). Pemanfaatan Strategi Pengajuan Soal Matematika Agar Proses Berpikir Kreatif Siswa Meningkat. Dharma Pendidikan, 12(2), 9 – 1`7. https://doi.org/10.69866/dp.v12i2.35

Most read articles by the same author(s)