Penerapan Pembelajaran Kopperatif Tipe Number Head Together (NHT) Pada Materi Deret Taylor Dan Maclaurin Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa STKIP PGRI Nganjuk

Authors

  • Addin Zuhrotul Aini STKIP PGRI Nganjuk

DOI:

https://doi.org/10.69866/dp.v13i1.102

Keywords:

Deret Taylor Dan Maclaurin, Hasil Belajar, NHT

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah penggunaan metode kooperatif tipe NHT Afl dapat meningkatkan hasil belajar mahasiswa. Penelitian dilaksanakan di STKIP PGRI Nganjuk terhadapat mahasiswa prodi pendidikan matematika. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan dua siklus. dalah Teknik pengumpulan  data menggunakan tes dan angket respon dari mahasiswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa adanya peningkatan hasil belajar mahasiswa sebesar 23,33%. Tahap-tahap model pembelajaran NHT Afl dapat dilihat dengan bantuan LKM yang telah diberikan oleh dosen. Dalam pembelajaran ini, mahasiswa mendapat bimbingan dari dosen agar lebih terarah.

Downloads

Download data is not yet available.

References

AINI, A. Z. (2015). Eksperimen Metode Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT (Numbered Heads Together) Disertai AfL (Assesment For Learning) Dengan Pendekatan Saintifik Pada Materi Himpunan Ditinjau Dari Kecerdasan Intrapersonal Siswa SMP Negeri Kabupaten Tulungagung Tahun Pelajaran 2014-2015 (Doctoral dissertation, Universitas Sebelas Maret).

Arikunto, Suharsimi dkk. 2010. Penelitian Tindakan Kelas. Bumi Aksara: Jakarta

Budiyono. 2011. Penilaian Hasil Belajar. Surakarta: Sebelas Maret University Press.

Haydon, T. Maheady, L. & Hunter, W. 2010. Effect of Numbered Heads Together on the Daily Quiz Scores And On-Task Behavior of Students With Disabilities. Journal Behaviour Education. Vol 19, N0. 1: 222-238.

Huda, Miftahul. 2013. Cooperative Learning Metode, Teknik, Struktur dan Model Terapan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Slavin, Robert E. 2010. Cooperative Learning: What Makes Groups-Work Work?.. University Of York And Johns Hopkins University. The Nature of Learning. Chapter 7.

Zuhrotul‘Aini, A., & Saputro, D. R. S. (2016). Eksperimentasi Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Nht (Numbered Heads Together) Dengan Assesment for Learning (Afl) Pada Materi Himpunan Ditinjau Dari Kecerdasan Intrapersonal Siswa Sekolah Menengah Pertama Se-kabupaten Tulungagung. Journal of Mathematics and Mathematics Education, 6(1).

Published

2021-10-05

How to Cite

Aini, A. Z. (2021). Penerapan Pembelajaran Kopperatif Tipe Number Head Together (NHT) Pada Materi Deret Taylor Dan Maclaurin Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa STKIP PGRI Nganjuk. Dharma Pendidikan, 13(1), 11–18. https://doi.org/10.69866/dp.v13i1.102