Pengaruh Model Pembelajaran Kontekstual Project Citizen Terhadap Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran PKN Kelas VIII SMP 1 Rejoso Tahun Pelajaran 2021/2022

Authors

  • Luluk Wahyuni
  • Suharto Suharto stkip pgri nganjuk
  • Umi Hidayati stkip pgri nganjuk

DOI:

https://doi.org/10.69866/dp.v17i2.201

Keywords:

model pembelajaran, kontekstual, project citizen, minat belajar

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah 1) Untuk mengetahui minat belajar siswa sebelum menggunakan model pembelajaran kontekstual project citizen pada mata pelajaran PKn Kelas VIII SMP Negeri 1 Rejoso, 2) Untuk mengetahui minat belajar siswa sesudah menggunakan model pembelajaran kontekstual project citizen pada mata pelajaran PKn Kelas VIII SMP Negeri 1 Rejoso, 3) Untuk mengetahui seberapa besarnya pengaruh model pembelajaran kontekstual project citizen terhadap minat belajar siswa pada mata pelajaran PKn Kelas VIII SMP 1 Negeri Rejoso. Desain penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif jenis eksperimen yang berbentuk one group pre-test post-tes design. Tempat yang digunakan dalam penelitian ini adalah SMP Negeri 1 Rejoso Tahun Pelajaran 2021/2022. Populasi penelitian yaitu kelas VIII sebanyak 288 siswa, sedangkan sampel yang digunakan peneliti yaitu kelas VIII-B sejumlah 32 siswa. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik simple random sampling. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis data statistik t-test. Minat belajar siswa sebelum menggunakan model pembelajaran kontekstual project citizen mempunyai nilai rata-rata 69,84. Minat belajar siswa sesudah menggunakan model pembelajaran kontekstual project citizen mempunyai nilai rata-rata 86,79. Berdasarkan hasil analisis diketahui taraf signifikasi 5% untuk Db = 32 nilai ttabel = 1,696 dan thitung = 5,16, maka thitung > ttabel yang bearti H0 ditolak dan H1 diterima. Sehingga “Ada pengaruh penggunaan model pembelajaran kontekstual project citizen terhadap minat belajar siswa pada mata pelajaran PKn Kelas VIII SMP Negeri 1 Rejoso”.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Andrini, Vera Septi. 2021. Efektifitas Model Pembelajaran Team Quiz Menggunakan Media Zoom Meting Terhadap Hasil Belajar Siswa. Media Penelitian Pendidikan: Jurnal Penelitian Dalam Bidang Pendidikan dan Pengajaran,15(1), 89-94. DOI: https://doi.org/10.26877/mpp.v15i1.9014

Azizah, B. (2020). Pengaruh Media Quizizz Terhadap Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak Di Kelas Xii Man 1 Gresik. Journal of Chemical Information and Modeling, November.

Asriani. 2017. Pelatihan Pendekatan Value Clarification Technique Model Matriks dalam Pembelajaran PKn-IPS bagi Guru SD Kecamatan Talawi Sawhluto. Pedagogi. Jurnal Ilmu Pendidikan.

Hidayati, Umi. 2021. Optimalisasi Pembelajaran Ekonomi Bisnis Berbasis Gamifikasi Untuk Meningkatkan Motivasi Mahasiswa. Dharma Pendidikan.

Husna, Khaliqul. 2021. Pengaruh Penggunan Media Pembelajaran Quizizz Terhadap Minat Belajar Siswa Kelas XI Pada Mata Pelajaran Ekonomi di SMA Negeri 3 Pekanbaru. Skripsi thesis. Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

Luqman. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Project Citizen Untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Dan Kreatif Siswa. SD Sabilillah Malang DOI: https://doi.org/10.17977/um027v2i12017p044

Retta, L. M. (2021). Artikel: Upaya Komunitas dalam Penguatan Karakter Warga Negara. Jurnal Dharma Pendidikan, STKIP PGRI Nganjuk, 16(1), 38-51.

Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung:Alfabeta.

Suharto. 2021. Efektifitas Pembelajaran E-Marketing Terhadap Skill Entrepreneurship Mahasiswa Di Perguruan Tinggi. Jurnal Pendidikan Sosial, 8 (2), 207-214 DOI: https://doi.org/10.31571/sosial.v8i2.2950

Sukmadinata, Nana Syaodih. (2010). Metode Peneliltian Pendidikan. Bandung : PT Remaja Rosdakarya

Suparman. 2018. Konsep Belajar Contextual Teaching And Learning Pendidikan Kewarganegaraan Menggunakan Model Project Citizen. Laboratorium PPKn FKIP UNS.

Downloads

Published

2022-10-30

How to Cite

Wahyuni, L. ., Suharto, S., & Hidayati, U. . (2022). Pengaruh Model Pembelajaran Kontekstual Project Citizen Terhadap Minat Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran PKN Kelas VIII SMP 1 Rejoso Tahun Pelajaran 2021/2022 . Dharma Pendidikan, 17(2), 176–182. https://doi.org/10.69866/dp.v17i2.201