Penerapan Model Pembelajaran Direct Instruction Pada Pembelajaran Jarak Jauh Melalui Video Conference Zoom Cloud Meeting Platform Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas X Pada Materi Ekonomi Bisnis Di SMK Pgri 2 Nganjuk Tahun Pelajaran 2020/2021

Penulis

  • Juliawan Juliawan mahasiswa

Kata Kunci:

Model Pembelajaran Direct Instruction dengan Zoom cloud meeting, Teknik analisia data Uji-t

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah 1). Untuk mengetahui Pelaksanaan Pembelajaran Daring Sebelum Penerapan Model Pembelajaran Direct Instruction Pada Pembelajaran Jarak Jauh Melalui Video Conference Zoom Cloud Meeting Platform Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas X Pada Materi Ekonomi Bisnis di SMK PGRI 2 Nganjuk Tahun Pelajaran 2020/2021. 2). Untuk mengetahui Pelaksanaan Pembelajaran Daring Sesudah Penerapan Model Pembelajaran Direct Instruction Pada Pembelajaran Jarak Jauh Melalui Video Conference Zoom Cloud Meeting Platform Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas X Pada Materi Ekonomi Bisnis Di SMK PGRI 2 Nganjuk Tahun Pelajaran 2020/2021. 3). Untuk mengetahui Perbedaan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa sebelum dan Sesudah Penerapan Pembelajaran Daring dengan Model Pembelajaran Direct Instruction Pada Pembelajaran Jarak Jauh Melalui Video Conference Zoom Cloud Meeting Platform Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas X Pada Materi Ekonomi Bisnis Di SMK PGRI 2 Nganjuk Tahun Pelajaran 2020/2021. Penelitian ini adalah penelitian dengan pendekatan penelitian kuantitatif semu. Artinya penelitian dengan tidak memungkinkan peneliti untuk meneliti variabel luaran yang dapat memperngaruhi variabel terikat. Tempat penelitian adalah SMK PGRI 2 Nganjuk. Populasi penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas seluruh siswa kelas X SMK PGRI 2 Nganjuk tahun pelajaran 2020/2021 yang berjumlah 103 siswa. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah Cluster Random Sampling, yakni memilih sampel bukan didasarkan pada individu melainkan pada kelompok, daerah atau kelompok subyek yang secara alami berkumpul bersama. Dalam penelitian ini sampel penelitiannya adalah siswa kelas X AKL-B SMK PGRI 2 Nganjuk tahun pelajaran 2020/2021 yang berjumlah 30 siswa. Teknik analisis yang digunakan dalam penbelitian ini adalah statistik uji-t.Dari anallisis data diatas diperoleh thitung = 15,108 dan ttabel = 1,699 pada taraf signifikan 5% maka thitung  ttabel akibatnya Ho ditolak dan H1 diterima; dengan demikian dapat ditarik kesimpulan “ada perbedaan kemampuan berpikir kritis sebelum dan sesudah menerapkan model pembelajaran tipe Direct Instruction dengan media Zoom Cloud Meeting pada materi ekonomi bisnis kelas X AKL-B SMK PGRI 2 Nganjuk tahun pelajaran 2020/2021.

Referensi

Alimuddin, Tawany, R. M., & Nadjib. (2015). Intensitas Penggunaan E-Learning Dalam Menunjang Pemeblajaran Mahasiswa Program Sarjana (S1) Di Universitas Hasanuddin. Jurnal Komunikasi KAREBA, Vol. 4(4).

Arikunto, S. (2006). Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Arikunto, S. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Arikunto, S. (2014). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Aris, S. (2016). 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurukulum 2013. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media

Arsyad, A. (2002). Media Pembelajaran, edisi 1. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Arsyad, A. (2011). Media Pembelajaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Arsyad, A. (2017). Media Pembelajaran. Jakarta: Rajagrafindo Persada

Atwi, S. (2001). Desain Instructional, Proyek pengembangan Universitas Terbuka Ditjen Dikti Departemen Pendidikan Nasional.

Bilfaqih, Y., & Qomarudin, N. (2015). Esensi Pengembangan Pembelajaran Daring. Yogyakarta: DEEPUBLISH.

Djamarah, S. B. (2012). Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Elyas, A. H. (2018). Penggunaan Model Pembelajaran E-Learning Dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran. Jurnal Warta 56. 1–11.

Fachruddin, I. (2009). Desain penelitian. Malang: Universitas Islam Negeri.

Facione, P. A. (2011). Critical Thinking: What It is and Why It Counts. CaliforniaCalifornia Academic Press

Farliana, N., Setiaji, K., & Muktiningsih. S. (2021). Pengaruh Kemandirian Belajar Terhadap Kemampuan Berfikir Kritis Diintervening Motivasi Belajar E-learning Ekonomi. Jurnal Ekonomi dan Pendidikan. Vol. 4(1).

Hadisi, M. (2015). Pengelolaan Teknologi Informasi Dalam Menciptakan Model Inovasi Pembelajaran (E-Learning). Jurnal Al-Ta’dib. Vol 8. 127–132.

Hadjar, I. (1999). Dasar-dasar Metodologi Penelitian Kuantitatif Dalam Pendidikan. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Hendri. (2014). Pemanfaatan Sharable Content Object Reference Model Dalam Menciptakan Aplikasi Web E-Learning. Jurnal Media Sistem Informasi. Vol 8(24).

Santika, I.W.E. (2020). Pendidikan Karakter pada Pembelajaran Daring. Indonesian Values and Character Education Journal. Vol 3(1).

Kalelioglu, F., & Gulbahar, Y. (2014). The effects of teaching programming via scratch on problem solving skills: A discussion from learners' perspective. Informatics in Education, 13(1), 33-50. Retrieved from https://www.mii.lt/informatics_in_education/pdf/infe232.pdf

Kuntarto, E. (2017). Keefektifan Model Pembelajaran Daring Dalam Perkuliahan Bahasa Indonesia Di Perguruan Tinggi. Journal Indonesian Language Education and Literature, 3(1), 99–110. Retrieved from http://www.syekhnurjati.ac.id/jurnal/index.php/jeill/%0apembelajaran

Maftukhin, M. (2013). Keefektifan Model Pembelajaran CPS Berbantuan CD Pembelajaran Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Materi Pokok Geometri Kelas X. Skripsi, Pendidikan Matematika. Universitas Negeri Semarang.

Mahnun, N. (2012). Media Pembelajaran (Kajian terhadap Langkah-langkah Pemilihan Media dan Implementasinya dalam Pembelajaran). Jurnal Pemikiran Islam. Vol. 37

Masyhud, S. (2012). Metode Penelitian Pendidikan. Jember: Lembaga Pengembangan Manajemen dan Profesi Kependidikan (LPMPK).

Mustakim. (2020). Efektivitas Pembelajaran Daring Menggunakan Media Online Selama Pandemi Covid-19 Pada Mata Pelajaran Matematika. Journal of Islamic Education. Vol. 2(1).

Nadeak, B., Juwita, C., & Sormin, E. (2020). Hubungan kemampuan berpikir kritis mahasiswa dengan penggunaan media sosial terhadap capaian pembelajaran pada masa pandemi Covid-19. Jurnal Konseling dan Pendidikan. Vol. 8 (2).

Nasution. (2009). Metode Research (Penelitian Ilmiah). Jakarta: Bumi Aksara.

Patonah, S. (2014). Elemen bernalar tujuan pada belajaran IPA melalui pendekatan metakognitif siswa SMP. Jurnal pendidikan IPA Indonesia. 3(2), 128-133.

Ramayulis. (2010). Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Kalam Mulya

Ramayulis. (2005). Metodologi Pendidikan Agama islam. Jakarta: Kalam Mulya

Ramsook. L., & Thomas. M. (2019). Perspectives Of Prospective Teachers On Zoom As A Transformative Teaching Methodology. International Journal for Innovation Education and Research. Vol. 7.

Rijali, A. (2018). Analisis Data Kualitatif Ahmad Rijali UIN Antasari Banjarmasin. Vol 17(33), 81–95

Seno, & Zainal, A. E. (2019). Persepsi Mahasiswa Terhadap Pelaksanaan ELearning Dalam Mata Kuliah Manajemen Sistem Informasi. Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan. Vol 2.

Solihatin, E., & Raharjo. (2007). Cooperative Learning Analisis Model Pembelajaran IPS. Jakarta: Bumi Aksara.

Solikhin. M., & Fauziah. (2021). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMP Pada Pelajaran IPA Saat Pembelajaran Daring Selama Pandemi Covid-19. Pensa E-Jurnal: Pendidikan Sains. Vol. 9(2).

Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif. Bandung: CV. Alfabeta.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.

Sugiyono. (2014). Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV.

Supriyono, A. (2009). Cooperatif Learning. Yogyakarta: Pustaka Belajar

Suyanto, & Jihad, A. (2013). Menjadi Guru Profesional (Strategi Meningkatkan Kualifikasi dan Kualitas Guru di Era Global). Jakarta: Esensi Erlangga Group.

Zubaidah, S. (2010). Berpikir kritis: kemampuan berpikir tingkat tinggi yang dikembangkan melalui pembelajaran sains [Critical Thinking: Higher order thinking skills developed through science learning]. Paper presented at Seminar Nasional Sains 2010 with the theme “Optimalisasi Sains untuk memberdayakan Manusia”, Pascasarjana Universitas Negeri Surabaya, 16 January 2010.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2022-01-17

Cara Mengutip

Juliawan, J. (2022). Penerapan Model Pembelajaran Direct Instruction Pada Pembelajaran Jarak Jauh Melalui Video Conference Zoom Cloud Meeting Platform Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas X Pada Materi Ekonomi Bisnis Di SMK Pgri 2 Nganjuk Tahun Pelajaran 2020/2021. Dharma Pendidikan, 16(2), 94 - 103. Diambil dari https://journal.stkipnganjuk.ac.id/index.php/jdp/article/view/177

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama